Koleksi kata-kata mutiara hasil pembelajaran dari berbagai sumber. Ini adalah intisari dari hasil belajar saya, mungkin Anda bisa mengambil manfaatnya. Anda tertarik untuk menuliskan kata-kata mutiara juga. Silahkan bergabung.
Segala sesuatu terjadi karena sesuatu alasan. Karena setiap sebab ada akibat dan setiap akibat ada sebab, entah Anda mengetahuinya atau tidak, pasti ada sesuatu sebab atau sebab-sebab khusus. Tidak ada yang kebetulan.